Selasa, 05 April 2011

REPEATER LINK CONTROLLER

Diagram block berikut adalah merupakan repeater standart/basic yang ditambahkan dengan sebuah radio "TRX" (Transceiver).
Dimana Transceiver ini berfungsi sebagai Radio Link/penghubung dengan repeater lain agar jarak komunikasi dapat semakin terjangkau..

Pada umumnya TRX ini bekerja pada mode Duplex, meskipun dengan mode Simplex juga sering dijumpai (tergantung kebutuhan dan konfigurasinya sih... :-) )

Repeater Link Diagram


Diagram Block,Repeater Link,Controller,COR
Block Diagram

Schematic,Repeater Link,Controller,COR
Wiring Repeater Link c/w simple dtmf rc

Gambar diatas, adalah pengkabelan secara lengkap konfigurasi repeater link yang terdiri dari Receiver (input) Transmitter (output) Transceiver (input/output) dan dtmf remote control serta COR Repeater Link.

COR LINK PCB soldermask
PCB green soldermask ( solder resist) agar tidak mudah korosi

Layout,PCB,COR,Repeater,Link,Controller
PCB COR Repeater Link test-1

Simulasi/pengetesan COR Repeater Link pada kondisi TRX menerima signal, kemudian memberikan perintah Transmit kepada TX.


Layout,PCB,COR,Repeater,Link,Controller
PCB COR Repeater Link test-2

Simulasi/pengetesan COR Repeater Link pada kondisi RX menerima signal, kemudian memberikan perintah Transmit kepada TX dan TRX.

Gambar schematic dan pcb untuk saat ini masih belum selaras dalam penulisan urutan labelingnya, tapi jika Anda tertarik ingin memiliki gambarnya silahkan tinggalkan email di komentar.

Salam de yc5nbx

373 komentar:

1 – 200 dari 373   Lebih baru›   Terbaru»
Unknown mengatakan...

salam, boleh kiranya saya dapatkan cetakan pcb nya. email saya : malcon2@yahoo.com.my, Thanks, 73

YC5NBX mengatakan...

Salam kembali...
Sudah saya kirim ke email Anda.
Silahkan periksa inbox Anda.. dan selamat mencoba semoga berhasil.

73 de yc5nbx

TIKNO mengatakan...

om pa punya skema filter TR repeater
repeater yng sy praktekkan risifnya kna spet TXnya om
radionya sy pakai Alinco DJ195
mohon pencerahan.....?!

YC5NBX mengatakan...

Mungkin yang OM TIKNO maksud Cavity Filter ya..
Klu Skema sebetulnya banyak koq OM di google, contohnya spt ini yg saya temukan :
http://www.repeater-builder.com/projects/2mduplexer.html
http://www.seits.org/duplexer/duplexer.htm
http://www.qsl.net/sm7ovk/cavityfilter.html
http://www.vk6uu.id.au/cavity-filters.html

Tapi menurut saya, penggunaan HT sebagai perangkat Repeater sepertinya kurang tepat.. karena memang HT tidak didesign secara khusus untuk perangkat Repeater... kenapa tdk mencoba mempergunakan radio Rig seperti /\/\0T0R0LA misalnya..?

Filter tsb umumnya terbuat dari Pipa/Tubing Tembaga dengan diameter 4 Inch, tetapi memang tdk mudah kita jumpai di pasaran.
Ada kawan saya dulu pernah mencoba membuat, dengan pipa black steel 4"... hasilnya tentu tdk sempurna spt yg diharapkan, tetapi sangkat membantu mengurangi Interference.

KURSUS SERVICE ALAT BERAT mengatakan...

Hallo Bagaimana kabarnya ? Saya senang mendengar membaca dan melihat karya Anda .Saya ingin sih mencoba nya tolonglah saya diberi PCB nya atau skemanya selengkap mungkin ya? .Oke saya saya tunggu balasannya Email saya yb3sab@gmail.com sampai jumpa 73

YC5NBX mengatakan...

yb3sab de yc5nbx...
Sudah dikirim via email OM..
Silahkan di Download, semoga berhasil..

salam 73

Unknown mengatakan...

Boss tolong, aku dalam kesulitan nich sebab aku mau buat repeater link pake radio GM3188 tp kesulitan dalam pembuatan COR dan dtmf nya, klu bisa boss kirim skema rangkaiannya yg praktis, komponennya apa aja ya... (kirim aja ke emailku suhermason@gmail.com, sebelum dan sesudah banyak terima kasih.

YC5NBX mengatakan...

Bang Herman, terima kasih sudah mampir Blog ku yg amburadul...

Saya telah mengirim document gambar PCB dalam skala 1:1 lengkap dengan Layoutnya beserta konfigurasinya.
Semoga bermanfaat, jika ada hal yg kurang jelas silahkan tinggalkan diskusi disini..

Semoga berhasil

Terima kasih

mufti mengatakan...

Mas, saya mau membuat repeater dari radio motorola GM3188. Apa saja komponen yang diperlukan ? ini email saya muftiefendhi@gmail.com
mohon bantuannya, sebelumnya saya ucapkan terima kasih.

Nurtang Gassing mengatakan...

Bang....Jaka, Aku Juga minta cetakan PCB yang untuk Link. aku pernah bikin tapi kurang sempurna... Trimms Sebelumnya
Sy Tunggu Di Email_ku

eddy mahendra mengatakan...

SAYA TERTARIK DEGAN TOPIK REPEATER LINK CONTROLLER .KALAU TIDAK KEBERATAN SAYA MINTA GAMBAR PCB NYA , KE ALAMAT E-MAIL SAYA :EDDYMAHENDRA@YAHOO.CO.ID .... TKS

YC5NBX mengatakan...

@ OM MUFTI & EDDY
Gambar lengkap sudah saya kirimkan ke email Anda.

@ Om Nurtang, klu boleh minta emailnya..
jika ragu menulis dgn lengkap bisa di modif misalnya : nurtang_gassingatyhudotcom atau lainya..
ditunggu

dadang mengatakan...

sama kalo dak keberetan minta skema juga, gce.asep@yahoo.com thx

YC5NBX mengatakan...

OM Asep, check inbox Anda.. Tks 73

Nurtang Gassing mengatakan...

Om, jaka sory lama baru kubalas nic, emailku (jz24bgo_cess@yahoo.com)

YC5NBX mengatakan...

check inbox Anda..
jika ada masalah, kabarin ya..
Tks 73

eddy mengatakan...

boleh kiranya minta skema rangkaian dan gambar pcbnya om jaka, kalau boleh kirimkan ke emailku
eddyjulianto90@yahoo.co.id

YC5NBX mengatakan...

OM Eddy, periksa inbox mail Anda.
Tks, 73

agusjager mengatakan...

Salam kenal om Jaka, teriring do'a mudah2an om Jaka nd keluarga tentunya selalu sehat2 nd sukses segala aktivitas, oh ya om, saya penggemar berat blognya om jaka, saya ikuti semua postingan om jaka. Saya buat RPU juga dgn COR dari om jaka.
Om saya juga dikirimi doc gambar PCB dlm skala 1:1 lengkap dgn layout & konfigurasinya utk PCB COR#3, Kit ISD 1420, dan PCB Repeater Link Controllernya. Makasih om....kirim ke email saya ya : agusjager@gmail.com / agusforensik@yahoo.com

YC5NBX mengatakan...

@AGUSJAGER sudah saya kirim ya.. sorry agak lama..

Tks.. de yc5nbx/7 73

agusjager mengatakan...

Om...Jaka, yang PCB REPEATER LINK nya belum ya om,.....makasih kutunggu susulannya,....sukses selalu,...

bewok mengatakan...

boleh kiranya minta skema rangkaian dan gambar pcbnya om jaka, kalau boleh kirimkan ke emailku tlundan_78@yahoo.co.id

SUGI mengatakan...

Salam kenal Kang Jaka de yf5sgt(sugiyarto),saya mau juga donk skema rangkaiannya lengkap dgn gbr pcbnya, saya lagi buat repeater pakai motorola gm338 kirim ke email giet117@gmail.com .Thank

YC5NBX mengatakan...

@ OM Agusjager, OM Bewok dan OM SUGI
silahkan check inbox anda
tks..73

Mr mengatakan...

Boleh juga tuh Om, tolong kirim skema CORnya aja lengkap dengan komponennya ke mr.xdoank@gmail.com. Tks

วรวุฒิ ศรีทอง mengatakan...

Hello YB5NBX i'm HS8JYX from Thailand I see your blog I want to know what software you use draw this diagram.

YC5NBX mengatakan...

Hello HS8JYX , thank you for visiting my blog.... For to draw the PCB design, I use software the ExpressPCB, and while for drawing block diagrams and wiring, I prefer the X a r a X t r e m e software.

73 de yc5nbx

paklang mengatakan...

Salam..Banyak ilmu pengetahuan yang diperolehi aripada laman blog sudara ini. Terima kasih di atas perkongsian ilmu ini. Kalau tidak keberatan mohon dikirimkan litar skematik dan cetakan pcbnya..ke email saya addin_2my@yahoo.com . Terima kasih 73..

YC5NBX mengatakan...

@paklang... Salam

Periksa Inbox Anda

Thx 73 de yc5nbx

paklang mengatakan...

Salam.. saya sudah terima email dari saudara..terima kasih banyak.. InsyaAllah saya akan cuba membinanya..9w2tps..73..

paklang mengatakan...

Satu soalan.. bolehkah repeater link kontroller ini digunakan untuk RIG Kenwood TM-271A..atau radio2 jenis lain..seperti ICOM V82..terima kasih..73..

YC5NBX mengatakan...

@9W2TPS - OM Sulaiman..
Tentu sahaja boleh... :)
Prinsipnya : Input COS (Voltage Trigger) minimum +2,8 Volt DC. ( Active High )
RX = +2,8V (minimum)
Standby = 0V

YC1ZAI mengatakan...

met kenal om Jaka, bolehkah minta skema rangkaian dan gambar pcbnya?, kalau boleh kirimkan ke emailku :
gesi.aprian@gmail.com
Trims,

Lilik Susilo Hadi mengatakan...

Salam kenal bang jaka.....
Saya Lilik dari Makassar......
Saya punya box repeater UHF motorola CDR 700 lengkap kecuali Rig nya.......
Rencana mau saya isi dgn rig GM 338 UHF.....
Apakah duplexernya harus di set ulang....???
Kalau ya bagaimanakah caranya... mohon pencerahan...TNX...73 de YC8CLS

YC5NBX mengatakan...

Salam kenal kembali OM Lilik-YC8CLS
Selama Setting Freq. RIG GM338 yang baru sama dengan RIB sebelumnya harusnya tidak ada masalah..

Untuk mensetting Duplexer, OM Lilik setidaknya harus memiliki/pinjam Spectrum Analyzer, dummy load, Power Meter etc..
Jika kesulitan dgn peralatan tersebut, OM Lilik dapat menghubungi Toko Gunung Intan di Jakarta.
Toko ini selain menjual peralatan radio komunikasi, jg menerima Jasa Resetting Duplexer, silahkan dicoba dihubungu terlebih dahulu di Nomor : 0818933111 atau 0216392818.

salam de YC5NBX/7

Taryono mengatakan...

Kalau berkenan saya juga minta diagram dan daftar komponen yg lengkap... sebelumnya terima kasih
greget_1@yahoo.co.id

irvan mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
irvan mengatakan...

om jack saya juga ingin coba2 experimen....mohon kiranya untuk mengirimkan scema,gambar pcb,dan daftar komponennya.ke alamat imel saya."irvan_cco@yahoo.com" sebelumnya saya ucapkan baynak2 terimakasih...salam

irvan mengatakan...

terimakasih banyak om jack....atas kirimanya...sukses untuk njenengan...terus berkarya..salam

YC5NBX mengatakan...

Sama" Bang Irvan.. kabarin klu dah jadi ya.. :)
salam 73

arif mengatakan...

mas jaka klo bsa saya minta skemanya n tlng dikirim di arifbledek@yahoo.co.id dan sebelumnya trims,salam 73

DODI mengatakan...

mas Jaka , boleh dong saya dikirimkan juga skema dan lay out untuk pcbnya . Terima kasih sebelum dan sesudahnya atas bantuannya. Alamat email saya jz04fnz@yahoo.co.id

YC5NBX mengatakan...

MAs Arif dan Mas Dodi, udah terkirim ya.. :)
salam
de yc5nbx

DODI mengatakan...

ok mas Jaka , kiriman email sudah saya terima . Terima kasih , semoga sukses selalu.

murinkshare mengatakan...

Bang... bisa minta layout dan diagramnya ngga..?
Terima kasih sebelumnya.


dian399@gmail.com

miguno wong tarahan_lampung mengatakan...

mas Jaka; bisa tlg kirim skema rangkaiannya yg praktis, komponennya apa aja ya... (kirim aja ke emailku migunoaji_st@yahoo.co.id, sebelum dan sesudah banyak terima kasih.

Herdy mengatakan...

Kalau berkenan saya juga minta diagram dan daftar komponen yg lengkap...
sebelumnya terima kasih
oom.
herdysatriyo@gmail.com
021-94820009

kama9w2khz mengatakan...

salam...
banyak info yang boleh digunakan...
mas boleh kirimkan litar schematic n pcb layoutke email saya kama790323@gmail.com.

kama9w2khz mengatakan...

mas kasi daftar komponennya sekali...

Yoyok Ichtiar mengatakan...

Bang Jack, bisa minta tolong dibuatkan COR untuk 2 HT Alinco dj195. Mohon dijawab via email

YC5NBX mengatakan...

email.nya OM Yoyok apa ya.. :) ?

YC5NBX mengatakan...

@murinkshare
@miguno wong tuban
@Herdy
@kama9w2khz
Apa kiriman email saya udah masuk ?

AM mengatakan...

salam pak. ini email am1_02@yahoo.com

miguno wong tarahan_lampung mengatakan...

sudah masuk mas jaka... matur suwun sanget...

willy mengatakan...

mas jaka saya minta tolong dikirimi rangkaian cor dan dtmf rc nya,sekalian gambar pcb layoutnya.willy.rosyid@gmail.com...trimakasih.

paklang mengatakan...

Salam En Jaka..saya dah pasang komponenyer..tetapi perintang R8 (4.7K) dan R10 (4.7K) tiada pada layout PCB..adakah litar COR ini akan berfungsi dengan tiadanya kedua2 perintang ini.. terima kasih..

waking enoe mengatakan...

salam kenal mas browww..klo boleh bagi ma ane juga sket layout ,cor, dtmf, dll nya,,,yang komplit gichu pokoknya...buat referensi...

w_kingradio@yahoo.co.id

thanks...

Pesona Bandung Selatan mengatakan...

Apakah radio kenwood TM 241 A bisa dijadikan Link? Mohon bantuannya untuk dikirim skema PCB COR Link Repeater ke alamat email ekoteguh_w@yahoo.com
Terimakasih sebelumnya. by YD0PCJ

YC5NBX mengatakan...

OM Paklang,
R8 dan R10 hanya sebagai pull-up resistor.
Pull-up ini biasanya sudah ada didalam Radio.
Sehingga jika R8 dan R10 tidak dipasang pun tidak menjadi masalah.

YC5NBX mengatakan...

Mas Waking dan OM Eko TW, silahkan periksa inbox Anda.
Thx, 73 d yc5nbx

paklang mengatakan...

Terima kasih.. Satu lagi persoalan.. Kalau kita menggunakan radio RX dimana COS ialah aktive LOW..bagaimana untuk dipadankan dengan kontroller ini.. Adakah satu litar lain yang boleh mengubah (inverter) signal COS tersebut dari Aktive LOW ke Aktive HIGH..ataupun boleh dimodifikasi kepada litar kontroller ini.. terima kasih..

YC5NBX mengatakan...

@OM Paklang,
Sy kira cukup tambahkan dengan 1 Transistor (NPN) saja.
Dari COS-->Resistor-->Base
lalu Colector(Out to COR)-->Resistor-->VCC
dan Emiter ke GND.

paklang mengatakan...

Terima kasih..

willy mengatakan...

salam mas jaka,teriring semakin dekatnya lebaran saya mengucapkan selamat hari raya idhul fitri 1432H mohon maaf lahir dan batin,dan saya adalah salah satu yang setia membaca tulisan mas jaka.Mohon sekiranya saya dikirimi rangkaian cor komplit+pcb layoutnya.trimakasih.
willy.rosyid@gmail.com

YC5NBX mengatakan...

Ucapan yang sama buat Bang Willy dan semua kawan" yg pernah mampir ke blog ini..
Secara pribadi saya ingin mengucapkan Mohon Maaf Lahir dan Batin, bilamana ada tulisan saya yang tidak patut / kurang berkenan.
Lebaran tinggal 2 hari lagi.. dan tentunya Selamat Hari Raya Idhul Fitri 1432H bagi kawan" semua yang merayakannya.

paklang mengatakan...

selamat menyambut aidilfitri untuk saudara Jaka..semoga gembira selalu..

yc7lm mengatakan...

om jaka saya pingin nih cps r05,05 dan skema ribnya kalau nggak keberatan tuh. mohon maaf lahir batin selamat hari raya idhul fitri 1432h. makasih

YC5NBX mengatakan...

OM Wahyudin - YC7LM

Sewbetulnya banyak sekali beredar di internet, ini salah satunya yang paling mudah dicari :

h**p://www.4shared.com/file/vwvcIJFX/R0505.htm
h**p://www.4shared.com/file/3AZcZQVL/PMVN4128_R0505.htm

Untuk rangkaian Interface.nya OM Wahyudin dapat mempergunakan contoh RIB yang ada di Blog ini, silahkan di explore saja, pasti ketemu.

goodluck n 73
de YC5NBX

Prabudi Irawan mengatakan...

salam, mas minta cetakan pcb dan skema nya , kalau ada format file software pcb. trims email saya : bd2003@sctvnews.com

Ichsandi mengatakan...

mas,, boleh minta di kirimi gambar rangkaian atau skema PCB untuk dtmf remote control serta COR Repeater Link,
sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terima kasih,:)
emailnya : ichsan025104@yahoo.com

9w2edk mengatakan...

boleh saya dapatkan cetakan PCB nya?
email saya. junaidi.jabidin@gmail.com

YC5NBX mengatakan...

@ Prabudi, Ichsandi & 9w2edk... silahkan periksa inbox anda..

dwikus mengatakan...

selamat sore pak.

salam kenal,...
bolehkah saya dikasih file tentang repeater, berikut dengan rangkaiannya dan pembahsannya untuk area kerja 300 ~ 500 MHz.
terimakasih atas bantuannya.

email saya, nalendra_dwika@yahoo.com

YC5NBX mengatakan...

Salam kenal Bang Dwikus..
Tentu saja boleh donk... sebentar akan sy kirimkan untuk Anda.
COR / Controller ini sengaja saya buat sesimple mungkin, namun tetap aman buat Repeater itu sendiri.
COR ini dapat dipakai pada RAdio apa saja dan range freq. sesuai dengan kebutuhan.
Sekali lagi COR ini hanyalah sebagi kontrol saja, bukan modul/kit yg memiliki circuit RF.
Klu boleh tahu, rencana radio apa yang akan dipergunakan sebagai Repeater ?

Gading Komunikasi mengatakan...

Salam Kenal,Boleh saya dikirimin Skema nya Yang mempergunakan Link, terimakasih YD1CAC

Gading Komunikasi mengatakan...

Salam Kenal,Boleh saya dikirimin Skema nya Yang mempergunakan Link, terimakasih YD1CAC dendy_cakra28@yahoo.com
renc Tx dr 135
rx Motorola Radius
trx link Motorola Radius
dan bgaimn cara bekerja link nya dengan repeater satu lagi

YC5NBX mengatakan...

OM Dendy YD1CAC
lihat diagram berikut :
http://i702.photobucket.com/albums/ww27/yc5nbx/KONFIGURASILINKREPEATER.jpg

Konfigurasi/Diagram ini hanya sebagai contoh, dan sangat memungkinkan dibuat lebih Variatif dan kompleks bila unit Repeaternya semakin banyak.

Jajank Edy - JZ06ALQ mengatakan...

Salam kenal Boss...

Saya Jajank - YD4GKH dari Palembang.
Saya spt menemukan kekasih baru begitu berjumpa situs ini... Semangat saya menyala untuk melongok semua isinya.

Terima kasih... 73

YC5NBX mengatakan...

YD4GKH de YC5NBX/7
Salam kenal kembali OM..

Hahaha... bisa aja si OM Jajank...
Terima kasih OM sudah mampir ke Blog sy yg amburadul, maklum masih proses belajar..

73s de ys5nbx/7

genk_yoyo@yahoo.com mengatakan...

sy juga om. tolong dikirimin skema cor untuk repeater biasa buat gm 338 motorola. ke email sy ya om genk_yoyo@yahoo.com

genk_yoyo@yahoo.com mengatakan...

om. sy juga donk dikirimin skema cor untuk repeater biasa dan untuk repeater link radio gm338 motorola. ke email sy genk_yoyo@yahoo.com trima kasih sebelumnya om atas kirimannya.

wasono mengatakan...

Salam Kenal Pak...
Saya Wawan dari Semarang. Boleh sekiranya saya juga di kirim skema cor, email saya di wawan_onno@yahoo.com terimakasih sebelummya.

Asep mengatakan...

Ass...Sehat ya Omm ,saya keulitan untuk program GM 300 XP bisa bantu ? Salam untuk keluarga besar & 73

YC5NBX mengatakan...

@ Mas Genk_Yoyo & Wawan_Onno

Silahkan periksa inbox Anda... :)

YC5NBX mengatakan...

@ Kang Asep

Pakai versi berapa Kang ?
apakah sama dgn yg ini :

h**p://www.megaupload.com/?d=PTOFHWEW

atau..coba versi yg ini Kang (kt org" sih ini versi "terbaru" nya )

h**p://www.radioscanner.ru/files/motorola/file9441/

Kabarin klu berhasil ya..

hadibindowi mengatakan...

minta skemanya dong email : vivisiska@yahoo.com

jtoko99 mengatakan...

dear yc5nbx,

Can you please email me the plan and information for repeater link controller? My email is jtoko99@gmail.com

thank you.

rs347 mengatakan...

Salam kenal om,

Saya jadi tertarik untuk mencoba ,boleh minta skemanya + gambar pcb.
tolong kirim ke email saya : rs347@yahoo.co.id
trim,s om
73

Kaum Tepus mengatakan...

Omm yc5nbx, bisa minta skemanya dan lay out PCBnya ....makasih oom ... Email: kaumtepus@gmail.com

YC5NBX mengatakan...

@ RS347 & Kaum Tepus

Silahkan periksa inbox Anda.

Red-One mengatakan...

Saya sangat senang dengan blog ini...sangat bermanfaat...boleh Bang saya minta gambar Skema
+ gambar PCBnya ke email saya Bang...? terima kasih sebelumnya. Salam

YC5NBX mengatakan...

@ Red-One emailnya mana..? :)

Satriya mengatakan...

Salam kenal dari Julianda
Kang YC5NBX saya sangat tertaric dengan inovasi anda. Boleh kiranya saya dikirim skema & gambar PCBnya. Terima kasih atas kebaikan kang YC5NBX, semoga sehat dan sukses selalu.
Email:jsatriyawan@gmail.com

YC5NBX mengatakan...

@ Satria Julianda.

Periksa Inbox Anda..
Selamat mencoba.. :)
73 de yc5nbx

amri hakim mengatakan...

Salam sejahtera semoga selalu dalam lindungan Nya. saya berminat sekali dan tertarik dengan artikel yang bapak tulis. saya berencana membangun repeater untuk menghubungkan beberapa daerah di kota saya. kebetulan topografinya agak sedikit berbukit. kalau tidak lah berkeberatan mohon agar kiranya dikirimkan ke alamat email saya (cagliastro2006@gmail.com). atas bantuan bapak saya ucapkan beribu terima kasih. salam

Beny mengatakan...

Salam kenal dari Wiily
Kang YC5NBX saya sangat tertaric dengan inovasi anda. Boleh kiranya saya dikirim skema & gambar PCBnya (COR & Duplexer). Terima kasih atas kebaikan kang YC5NBX, semoga sehat dan sukses selalu. 73
Email:fazelchocan@gmail.com

YC5NBX mengatakan...

@ Amri Hakim & Beny

Silahkan diperiksa inbox Anda.

73 de yc5nbx

9w2usm mengatakan...

Salam kenal

Saya juga turut ingin mencoba. Mohon dikirimkan skema dan pcbnya

email: tnemlk@gmail.com

YC5NBX mengatakan...

@ 9W2USM - OM Mustafa Bahari

Sila periksa inbox anda..

Salam buat kawan" di ASTRA MELAKA.

de YC5NBX/7

moonit's mengatakan...

salam, boleh kiranya saya dapatkan cetakan pcb nya. email saya : moonitpg@gmail.com, Thanks, 73

zendy elektronik mengatakan...

Salam kenal om saya YD9XTR dari wamena saya tertarik dg artikelnya om....mungkin bs membantu saya skema beserta pcbnya,ini sangat kami butuhkan disini karna kami akan menghubungkan 2 kabupaten dipegunugan tengah papua yg jaraknya tdk terlalu auh namun susah sekali dijangkau dg daya pancar dibawah 75w,ini om email saya zendy_pdg@yahoo.com...makasih sebelumnya om ...73

YC5NBX mengatakan...

@ moonit's
Tentu Boleh OM...
Kebetulan Stock Masih ada :)
Mau ambil berapa.. hehe

YC5NBX mengatakan...

@ YD9XTR
Silahkan periksa Inbox Anda..
Selamat menyolder... smoga dapat terhubung 2 kabupaten..
Salam buat kawan" HAM di Wamena.

73

zendy elektronik mengatakan...

maaf om blm ada di inbox ku emailku zendy_pdg@yahoo.com

YC5NBX mengatakan...

@ Zendy
Maaf, tadi langsung saya Reply, gak taunya dr noreplay-blogger... pantes aja gak masuk.. :)

Skg sudah sy Forward, mudah"an sampe yaa...

Gesi aprian mengatakan...

Salam kenal
Om Jaka...saya yd1ccp di Bandung saya tertarik dengan repeater-link-controller..Boleh kiranya saya dikirim skema & gambar PCBnya.
Terima kasih atas kebaikan om Jaka yc5nbx, semoga sehat dan sukses selalu.
Email:sarahmeysa@gmail.com

YC1ZAI mengatakan...

Salam kenal
Om Jaka...saya yd1ccp di Bandung saya tertarik dengan repeater-link-controller..Boleh kiranya saya dikirim skema & gambar PCBnya.
Terima kasih atas kebaikan om Jaka yc5nbx, semoga sehat dan sukses selalu.
Email:sarahmeysa@gmail.com

Friadi mengatakan...

Salam kenal
Om Jaka, Saya bekerja di gedung bertingkat 25. saat ini saya menempatkan repeater VHF di lantai 25, masalahnya rekan saya yang berada di lantai basement 2 tidak dapat menerima signal dan membuka repeater, mohon saran dan bantuannya. boleh kiranya saya dapatkan informasi komponen yang digunakan dan cetakan pcb nya. email saya : rusfriadi@gmail.com
Terima kasih banyak

YC5NBX mengatakan...

@ YD1CCP

Salam kenal kembali..
Terima kasih sudah mampir kesini.. :)

Gambar PCB dan Schematic sudah saya kirimkan ke email Anda.

Selamat menyolder
73 de yc5nbx

YC5NBX mengatakan...

@ Friadi

OM Friadi..
Penjelasan/tanggapan karena cukup panjaaaanggg, maka sy kirimkan via email..

Jika ada sesuatu yang kurang jelas Anda dapat me reply kembali email saya.

Terima kasih..

chibon mengatakan...

om mohon bantuannya Boleh kiranya saya dikirim daftar komponen skema & gambar PCBnya, dan juga skema dupexer. trimakasih ini email saya chibon79@gmail.com

YC5NBX mengatakan...

@Chibon

Silahkan di periksa Inbox Anda.

Untuk Duplexer, saya sarankan anda berkunjung ke link berikut :
http://www.repeater-builder.com/antenna/pdf/w1gan-duplexer.pdf
http://www.arrg.us/pages/WB3AYW/VHF-duplexer.htm

Terima kasih

bewok mengatakan...

om mantep nih......kl boleh sy mt gmbar pcbnya....mksh sblmya ya

Tri wahyudi / kodox mengatakan...

salam kenal mas ya saya dari regional 2,saya tedjoe mas,...bila boleh dan tidak keberatan saya minta skema dan pcb desainnya ya,....kirim email sya di kodoxijooe@yahoo.com,...trima kasih sebelomnya.

YC5NBX mengatakan...

@BEWOK
Biasa aja OM.. biar sederhana yg penting fungsinya...
Boleh donk OM.. mau dikirim kemana (imel) ?

YC5NBX mengatakan...

@ Mas TRI WAHYUDI

Sudah dikirm ya Mas, silahkan di periksa Inboxnya selagi msh Hangat..

73 - yc5nbx/7

Reliandra mengatakan...

permisi om...,, boleh minta cetak pcb ny donk
email: mendraz@ymail.com
trimaksh seblum ny

iwan mengatakan...

mas tlg kirim scema cor linknya

PakJang Fadzil mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
YC5NBX mengatakan...

@ Reliandra
Check inbox Anda

@ Iwan
MAu dikirim ke rumah atau kemana neh..?

Reliandra mengatakan...

mas ko' ga muncul di email nya?

YC5NBX mengatakan...

@Reliandra :
Udah dikirim yg ke-2 ya..

ivon mengatakan...

salam mas... mas, saya dalam kesulitan nich sebab sebab mau buat repeater link pake radio GM3188 tp kesulitan dalam pembuatan COR dan dtmf nya, klu bisa tolong mas kirim skema rangkaiannya yg praktis, komponennya apa aja mas... (tolong kirim email saya y mas di ivon0201@gmail.com, sebelum dan sesudah banyak terima kasih ya mas.)

Nurtang Gassing mengatakan...

Mass. Jaka Aku belum terima: Email saya. jz24bgo_cess@yahoo.com trimsss sebelumnya, Sukses truSSS..

YC5NBX mengatakan...

@ IVON
Silahkan Di unduh Attachment-nya.
Jika ada kesulitan share disini atau japri.

@ OM Nurtang
Kiriman yg ke-2 kali mudah"an masuk... sebab
alamat email Anda masih tersimpan dengan baik di address book sy.
Coba periksa kembali, siapa tahu masuk ke SPAM.
Terima kasih

ziomdj22 mengatakan...

salam kenal om jaka saya juga tertarik untuk mencoba membuat repeter tapi .pakai ht dj195.karna saya ada dua buah.tlng bisa minta skemanxa om jaka. . .sebelumnya terima kash

YC5NBX mengatakan...

@ ZIOMDJ22
Salam kenal kembali..
Boleh OM, tapi saya sarankan... sebaiknya jika ingin membuat repeater pergunakanlah Radio "RIG".
Anda akan banyak mengalami kendala kedepannya, mulai dari Interference yang sudah pasti akan mengganggu.. belum lagi ketahanan dari HT itu sendiri..(Radio akan panas) dan pada akhirnya akan merusak Transistor Akhir (Final stage).
email Anda apa ?

Nyoman Bagiada mengatakan...

Selamat malam pak jaka... Selamat berkarya terus. Kalau tidak berkeberatan, saya minta schematic diagramnya. Dan jika berkenan sekalian dengan rangkaian band pass filter untuk repeater itu, mohon dikirimkan ke e-mail saya: nbagiada@yahoo.com Terimakasih, Salam Sejahtera de YD9ENG, Buleleng-Bali

YC5NBX mengatakan...

@ Nyoman Bagiada

Periksa inboxnya Bli Nyoman..

mahmud mengatakan...

minta dkrimin skema COR LINK dan daftar komponennya,,,,tks from YC9ICU Mataram NTB MAHMUD email: duamitra.e@gmail.com

Pak PE mengatakan...

Malam Om Jaka (YC5NBX).
Saya tertarik sekali dengan repeater-link-controller. Kalo berkenan saya mohon dikirimi skema + lay-out PCB nya. Sekalian dengan rangkaian band pass filter untuk repeater tersebut.
Mohon dikirim ke email saya : pr4bakti@gmail.com
Terimakasih atas kebaikan Om Jaka.
Salam sejahtera. 73. Madiun-Jawa Timur

azlanishak mengatakan...

KALAU BISA DI EMAILKAN LENGKAP PADA SAYA PAK
DCTCSCMY@GMAIL.COM
TRIMA KASIH

YC5NBX mengatakan...

@ Pak PE
Silahkan periksa email Anda.

@ Azlanishak
Alamat email Anda tidak dikenal... jd sebaiknya gunakan email yg msh Aktif/benar.

positif hobie mengatakan...

OM SAYA MINTA BANTUAN UTK DI KIRIM RANGKAIAN REPEATERNYA, DAFTAR KOMPONEN LENGKAP BESERTA GAMBAR PCBNYA SAYA TUNGGU DI E MAIL rocky.raca@yahoo.co.id
terimakasih dr rocky magelang jateng

Dimas Sudarmono mengatakan...

OM SAYA MINTA BANTUAN UTK DI KIRIM RANGKAIAN REPEATERNYA, DAFTAR KOMPONEN LENGKAP BESERTA GAMBAR PCBNYA SAYA TUNGGU DI YAHOO MAIL
dimasdarmono@yahoo.co.id
matur suwun dr darmono di kaltim

ivon mengatakan...

mas,, boleh minta di kirimi gambar rangkaian atau skema PCB untuk dtmf remote control serta COR Repeater Link,
sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terima kasih,:
email saya elisa.franky@yahoo.co.id

YC5NBX mengatakan...

@ Positf Hobies
@ Darmono
@ Ivon

Silahkan periksa inbox Anda..

Terima kasih sudah mampir ke blog saya..

Salam de yc5nbx/7

Mulyadi Bunan mengatakan...

Salam kenal bang,saya rencana ingin eksperimen buat repeater crossband VHF/HF adakah skema contoroler nya ? mohon info nya inbox aja ke email saya jika ada skema COR utk crossband ke email saya.(itojuragan@yahoo.co.id)
Terima kasih

bayu ambon mengatakan...

salam kenal dari ambon dan salam hormat untuk abang dan keluarga disana,
1. boleh kiranya saya bisa mendapatkan skema cetakan pcb beserta daftar komponennya secara lengkap bang.
2. apakah skema yang ada pada gambar test di atas itu bisa juga gunakan untuk radio RIG lainnya seperti ICOM 2100 atau RIG2 yang lain dan atau Handy Talky gitu.
3. untuk linknya juga apakah bisa digunakan untuk jenis radio yg lain yang bukan motorola?
4. di atas saya lihat ada hasil cetakan PCBnya yang sudah jadi,, apakah PCB tersebut itu di jual umum ya bang? maaf jadi banyak nanya nih! hehehe..
untuk bantuannya saya ucapkan banyak terima kasih,

email saya : bayu.ambon56@gmail.com, Thanks, 73

YC5NBX mengatakan...

@ Bayu Ambon

Sudah di respons diemail ya.. :)

Salam

bayu ambon mengatakan...

makasih bang atas respon komentnya,... wassalam!!

PakJang Fadzil mengatakan...
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.
Hafizi TZW mengatakan...

Salam ,
bolehkah dikirimkan schematic diagram ke email saya?? teringin nak membuat eksperimen.73

9w2tzw@gmail.com

Sugeng mengatakan...

Salam Kenal Mas...

Bolehkah saya mendapatkan circuit lengkap dan gambar PCB rangkaian COR Repeater? thanks mas atas bantuannya..

Sugeng mengatakan...

Salam kenal mas...
Bolehkah saya mendapatkan circuit lengkap dan gambar PCB rangkaian COR Repeater? Saya berencana buat repeater dengan 2 buah HT untuk komunikasi di kantor. Thanks mas atas bantuannya.
ini email saya: sugengpamuji@gmail.com

YC5NBX mengatakan...

@ Sugeng

Salam kenal kembali Mas Sugeng..
terima kasih sudah nyasar kesini.. :)

Silahkan periksa inbox Anda.

73 de yc5nbx/7

YC5NBX mengatakan...

@ Hafizi - 9W2TZW

Sila periksa inbox Anda.

Salam.. de YC5NBX/7

HARLLY PUNDOKO mengatakan...

Salam kenal mas. Saya tertarik dengan cor/repeater tolongkan saya skema dan pcbnya.email saya. Harllyp@yahoo.com thank you....

YC5NBX mengatakan...

@ Mas Harlly

Sudah terkirim Mas..

Salam

ZIPZOO mengatakan...

salam kenal mas, saya yusin dari jakarta, saya sangant tertarik sekali tentang cor/repeater yang mas buat klo boleh saya minta dong di kirimin componen dan cetakan PCBnya ke email saya terimaksaih ya mas

aryaros@yahoo.com

YC5NBX mengatakan...

@ ZIPZOO

sudah dikirim OM..

tks sudah mampir kesini..

salam

Selamat Datang mengatakan...

pagi kang Kang Jaka, bisa kirimi saya pcb+komponen, email saya home@rdbnet.net, bambang, terima kasih sebelumnya. saya tunggu.

drean mengatakan...

Pak, saya baru saja masuk di duni radio komunikasi.
Saya tertarik dengan artikel bapak dan ingin mencoba membuat repeater, mohon bantuannya dishare di email Saya untuk rangkaian/schematic, cetakan PCB dan komponen yg dibutuhkan untuk COR ini
Terima kasih, salam

Andrean A

andrean.arviansyah@gmail.com

drean mengatakan...

Pak, saya baru saja masuk di duni radio komunikasi.
Saya tertarik dengan artikel bapak dan ingin mencoba membuat repeater, mohon bantuannya dishare di email Saya untuk rangkaian/schematic, cetakan PCB dan komponen yg dibutuhkan untuk COR ini
Terima kasih, salam

Andrean A

andrean.arviansyah@gmail.com

and@y mengatakan...

salam kenal mas,sy dr bali.pingin nyoba buat repeater mas.minta dikirimi daftar komponen dan cetakan pcb dan skemanya. ke email sy: aan.cafung@gmail.com

thanks mas

roni mengatakan...

bos tolong kirim gambar PCB & rangkaian filter & cor repeater ke ronihasan2@yahoo.com sayang tunggu bos

Edhi Subejo mengatakan...

Salam kenal, saya rendi dr magetan jatim minta tolong kirim gambar pcb & rangkaian filter juga cor repeater ke email jz13ogv@yahoo.com

Trim kasih

mamingmetro mengatakan...

malam om salam kenal and tolong dong dibantu untuk sekema,rangkaian filter and cor repeaternya trims mamingmetro@gmail.com

Adhien mengatakan...

Salam kenal om sebelumnya dr saya Ekmar jogja
Teriring doa buat anda sekeluarga bersama rekan semoga selalu dlm lindungan Tuhan YME, amin
Boleh juga tu om saya juga ingin dikirimin skema, pcb, komponen dll nya ke email saya
Jgesank81@gmail.com
Terima kasih 73

Unknown mengatakan...

salam kenal, boleh saya minta skema repeater dan filter untuk mengurangi spleter. karena rencana untuk kegiatan lapangan yang berhubungan dengan relawan, tolong dikirim di jpriyo@ymail.com

Unknown mengatakan...

om saya boleh minta skema repeater lengkap dengan komponennya yang sederhana dan bisa dipakai menggunakan bermacam radio vhf dan kalau ada dengan skema filternya, matur nuwun

YC5NBX mengatakan...

@ all
- welcome to my web
- drean
- and@y
- roni
- edhi
- mamingmetro
- gesangshop
- priyo jatmiko

silahkan cek inbox Anda..
Terima kasih sudah mampir kesini.

salam
d yc5nbx/7

Lukman mengatakan...

Terima kasih atas artikel-artikel yang ada di Blog ini. Sangat bermanfaat untuk kemajuan kegiatan radio amatir.
Saya tertarik untuk membuat Repeater Link. Bisakah saya dikirimi skema rangkaian dan PCB layout Repeater Link Controller?

Terima kasih ya, ditunggu tulisan-tulisan lainnya.

Lukman de YD1GMP
lukman.a.f@gmail.com

YC5NBX mengatakan...

Terima kasih OM Lukman YD1GMP.

Sudah dikirim ya OM

73 d yc5nbx/7

FOURSACOM PADANG mengatakan...

Om saya juga di kirim tataletak kompenen nya...
tq ya om
yd5dge-Donny

yd5dge@yahoo.co.id

YC5NBX mengatakan...

@ Bang Donny

Silahkan periksa inbox Anda

73 d yc5nbx/7

Blog milik Hendriyawan, ST mengatakan...

salam kenal pak, saya hendry dr jogja, jika berkenan bisa dikirim ke email saya schematiknya, oh ya disain PCB nya itu pakai program apa ya? terima kasih sebelumnya

YC5NBX mengatakan...

@ Hendriyawan
Salam kenal kembali Mas Hendra :)
surel.nya apa Mas..?
Program yg saya pakai ExpressPCB http://expresspcb.com/ExpressPCBHtm/Download.htm

Jrobenk mengatakan...

Mas, saya jg tertarik mau buat rangkaiannya.
Tolong dong mas kirimin juga ke email saya : jro.benk@gmail.com.
Ditunggu ya,mas.
Thanks

Unknown mengatakan...

Om,

Boleh emailkan kepada saya di 9w2als@gmail.com circuit pcb nya.

Apakah boleh dititipkan ke KL pcb yg udah lengkap?

YC5NBX mengatakan...

OM Alias Salan - 9W2ALS

sila check inbox Anda..

Salam de yc5nbx 73

Unknown mengatakan...

Salam kenal mas Jaka.
Tolong dong saya juga dikirim skema dan daftar komponen. Trus apa bisa dipasang pada 2 buah ht v8 mslhnya aku mau eksperimen. Thx

YC5NBX mengatakan...

Salam kenal kembali bang David Kurniawan
Mau dikirim kemana Bang ? sy gak tau alamatnya.. :)

Bisa saja kalau mau dipakai utk HT merk apa saja..

mamang mengatakan...

salam kenal bana,ijin sedot skema plus layout cor di atas ya.(yd2vgi bantul) mamang.818@gmail.com

Harulan-YC1XBE mengatakan...

salam kenal om, sy harulan ( yc1xbe ) dari lokal tangerang mohon kirim cor repeater nya pake alinco dr135

YC5NBX mengatakan...

@ YD2VGI
Silahkan OM :)

@ YC1XBE
Sama aja OM, COR ini juga dapat dipakai pada Radio ALINCO, ICOM, KENWOOD, YAESU, VERTEX dll..
Tinggal menentukan keluaran logika COS dan PTT serta Audio IN-OUT... itu saja sih.

Terima kasih sudah mampir..

73 de yc5nbx/7

NASIR mengatakan...

salam om kirimkan sy sekali om..terima kasih

Unknown mengatakan...

salam, boleh kiranya saya dapatkan cetakan pcb nya serta skema cor.Serta koneksi PTT dan audio in/out kalau pakai GM 3188. Mau tanya bagus pakai duplexer atau 2 antena.
terima kasih
arie.donald@yahoo.com

YC5NBX mengatakan...

@ 9W2LPQ /9M4GGL /HS99LPQ
@ Arie Donald

Silahkan di cek inbox Anda.

Thanks.. sdh mampir

73 d yc5nbx/3 Surabaya

puja kesuma mengatakan...

Salam kenal om Jaka, teriring do'a mudah2an om Jaka nd keluarga tentunya selalu sehat2 nd sukses segala aktivitas, oh ya om, saya penggemar berat blognya om jaka, saya ikuti semua postingan om jaka. Saya buat RPU juga dgn COR dari om jaka.
Om saya juga dikirimi doc gambar PCB dlm skala 1:1 lengkap dgn layout & konfigurasinya utk PCB COR#3, Kit ISD 1420, dan PCB Repeater Link Controllernya. Makasih om....kirim ke email saya ya : agus puja cimahi
puja.zahra83@yahoo.co.id

Kang ayat mengatakan...

Salam kenal Om,saya akan buat RPU untuk digunakan khusus Bankom PBA (penanggulangan bencana alam)yang bersipat statis/bisa di pindah.tolong minta dikirim skema/layoutPCB repeater sederhana lengkapdengan komponen...trim's sebelumnya email saya anoerhayat@yahoo.co.id

bajoe baskoro mengatakan...

Salam kenal om,..om rencana saya mau bikin repeater dengan 2 buah rig Motorola GM-3688. bisakah saya dikasih untk jalur di GM-3688 sama skema repeaternya om? Tolong dikirim ke bajoe.baskoro@yahoo.co.id ya om....dengan komponen dan layout pcbnya.

salam,


bajoe baskoro mengatakan...

Salam kenal om,...rencana saya akan membuat repeater dengan 2 buah rig Motorola GM-3688. bisakah dikirimkan skema untuk repeaternya?dan jalur dari GM-3688 nya?minta tolong dikirimkan ke bajoe.baskoro@yahoo.co.id.

Salam,

genk_yoyo@yahoo.com mengatakan...

salam kenal om. kalau saya pesan jadi bisa gak om. genk_yoyo@yahoo.com

genk_yoyo@yahoo.com mengatakan...

salam kenal om. saya mau pesan jadi bisa gak om?

genk_yoyo@yahoo.com mengatakan...

salam kenal om. saya mau pesan jadii bisa gak om?

BERLIAN AKBAR mengatakan...

Salam sukses mas Jaka.Dari Klaten YD2GSQ.Saya pengikut bloger Mas Jaka.Kalau boleh mohon dikirimi layout PCB repeater LINK sekalian gambar sekemanya beserta daftar komponen.email saya berliantehnik@yahoo.com atau berliantehnik@gmail.com.Makasih sebelumnya.

YC5NBX mengatakan...

@genk_yoyo
Bisa Boss.. :)

YC5NBX mengatakan...

@ YD2GSQ
Silahkan periksa inbox Anda.

73 de yc5nbx

BERLIAN AKBAR mengatakan...

Salam sukses dari Klaten YD2GSQ.
Teriring do'a mudah2an mas Jaka nd keluarga sehat2 sll,saya penggemar berat blognya mas Jaka,juga pengikut blog Mas Jaka.
saya juga mohon dikirimi doc gambar PCB dlm skala 1:1 lengkap dgn layout & konfigurasinya utk PCB COR#3, Kit ISD 1420, dan PCB Repeater Link Controllernya. Makasih sebelumnya.kirim ke email saya ya : arisr533@gmail.com

Unknown mengatakan...

met malem om tolong skema +gambar pcbnya dikrim ke 4inott@gmail.com tq om

mas maman mengatakan...

pagi bos... tolong dong kirimin gambar ama layout sama skemanya boss.. siapa tau aku bisa bikin.
kirimkan ke emang265@yahoo.com ya boss makasih sebelumnya..

9W2AEK @ PR-AEK mengatakan...

Salam om
Boleh saya dapatkan cetakan pcbnya. Jika tidak keberatan boleh sertakan kompenen elektronoknya kerna saya masih baru dan masih belajar. Emailnya
9w2aek@parts.org.my

9W2AEK @ PR-AEK mengatakan...

Salam om
Bolek kirimkan pcb print serta kompenennya.
9w2aek@parts.org.my

9w2lcd-musa mengatakan...

salam tuan,

very nice project..kalau bisa diberi gerber failnya.. alhamdulillah. boleh di tebuk langsung using CNC.. tqvm de 9w2lcd musabinyusuf@gmail.com

cinta dejati mengatakan...

om jaka, Kalau boleh mohon dikirimi layout PCB repeater LINK sekalian gambar sekemanya beserta daftar komponen, kalau ada yang lebih simpel bagi dewi juga om. d.cinta71@yahoo.com

Arcade Games mengatakan...

om YC5NBX minta tolong di kirimin layout dan diagram serta daftar komponennya, om mau tanya klu untuk recifer agar bisa menangkap sinyal yg kecil perangkat apa ya yg dibutuhkan lagi. terimakasih, salam agusdwicahyok@ymail.com

YC5NBX mengatakan...

@ 9W2AEK - Bang Asrul
Selamat menyolder..

@ 9W2LCD, mohon maaf, karena File saya buat dengan software expresspcb, sehingga tidak dapat diconvert ke gerber file.

@ Cinta dejati
Sudah diterima kan, COR yg lebih simple-nya.

@ PUTRI
OK nanti saya kirimkan.
Menurut saya sih untuk salah satu standart Repeater adalah "Ketinggian Antena yang memadai" dan penggunaan Filter yang baik.

Arcade Games mengatakan...

terimakasih kang jaka dah di terima kirimannya, mau tanya lagi untuk pengguaan filter itu apa ya, apa sejenis rangkaian lagi atau apa, dan untuk 1 kit cor jadi berapa info ya, terimakasih

YC5NBX mengatakan...

@ PUTRI PULSA BOGOR
Filter yang saya maksud adalah Duplexer..
Saya kasih contoh produk yang bagus seperti pada link berikut http://www.telewave.com/pdf/TWDS-6024.pdf
Jika Offset (Frequency Separation) yang dipakai kecil misalnya 2MHz bisa memakai model TPCD-1556.
Nah kalau Separasinya lebih sempit lagi (600kHz) bisa pakai model TPRD 1556, seperti ini :
http://www.telewave.com/pdf/TWDS-6025.pdf

Tanpa Duplexer pun bisa, hanya saja.. jarak Antena RX dan TX harus Anda atur sedemikian rupa, agar hasilnya bagus.

72 de yc5nbx/7

«Terlama ‹Lebih tua   1 – 200 dari 373   Lebih baru› Terbaru»

Posting Komentar