Jumat, 13 Oktober 2017

CARA MEMBUAT KABEL PROGRAM DATA - ALINCO DJ-CRX Series

Cara membuat - Merakit kabel Data Program Radio HT Alinco DJ-CRX Series.

Alinco DJ-CRX Series terdiri dari 4 kategori Band / Frequency :
  • DJ-CRX1  (VHF) Freq 136 - 173 MHz
  • DJ-CRX3  (UHF) Freq 350 - 399.995 MHz
  • DJ-CRX4  (UHF) Frequency 400 - 480 MHz
  • DJ-CRX5  (VHF) Freq 136 - 174 MHz
  •                (UHF) Freq 400 - 480 MHz        
Cara program secara Manual juga sangat mudah karena dilengkapi dengan Manual yang mudah dimengerti sehingga tidak perlu saya singgung di kesempatan ini.

Disini saya hanya ingin berbagi pengalaman cara men-setting / memprogram Radio Alinco DJ-CRX3 dengan menggunakan Software.

Q: Alasan kenapa harus pakai Software ? bukankah dapat di set secara Manual ?
Jawabannya tentu saja Anda sudah bisa menebak : 

A : CAPEK dan Buang" waktu...

Cara Kloning juga sangat membantu ketika harus men-Setting Radio dalam jumlah banyak, namun tetap lebih cepat jika dibandingkan menggunakan Utility Software dengan Komputer.

Schematic / Pinout Kabel data Alinco DJ-CRX3 dapat Anda lihat pada buku Instruction Manual halaman 47.

Interface yang saya pergunakan dalam Video demo adalah dari FTDI USB to Serial, dengan harga berkisar antara Rp. 28 s/d 50 ribu tersedia banyak di Olshop (T***pedia, B*****pak)

Komponen berikutnya adalah :
  • 1x Resistor 10 kOhm 
  • 1x Diode 1N4148
  • Kabel minimal isi 2 
  • Jack Stereo 3,5mm
Lihat schematic pada gambar dibawah ini :
Jika kurang jelas silahkan lihat di Video Demo dibawah.


Video demo Cara Merakit Kabel Data dan Program Alinco DJ-CRX3 dapat Anda lihat di KLIK DISINI

Video Demo Cara Membuat Kabel Data dan Program Alinco


Jika artikel dan Video demo diatas bermanfaat, silahkan tinggalkan Jejak dengan klik Subscribe disini.

Driver FTDI dapat Anda unduh pada link dibawah ini :

Terima kasih sudah mampir.

Salam
Jaka - yc5nbx/7


16 komentar:

Iwak mengatakan...

mohon info pak jaka...dimana bisa download software untuk CRX-5?
matur suwun

YC5NBX mengatakan...

@Iwak
Sorry OM, yg ada baru CRX3 dan CRX4
Saya masih menunggu kiriman dari "distributor"
Klu butuh yg versi diatas, sy bisa kirim ke email lgs.
Salam

Unknown mengatakan...

software buat Alinco CRX5 sudah ada belum?

Iwak mengatakan...

Terima kasih pak jaka utk informasinya...mohon maaf telat balas...
saya doa kan semoga utk CRX-5 segera muncul softwarenya...hehehe...
matur suwun...

pasingsingan mengatakan...

Rangkaian ini saya coba di alinco DJ W10 tidak bisa read dan write. Sudah saya hilangkan resistornya juga masih tidak bisa. Dicoba seperti rangkaian untukq lupax, juga tidak bisa read&write. Mungkin ada saran om?

Arif mengatakan...

mohon info bapak software untuk CRX1 kalo berkenan mohon di kirim email la4033@gmail.com terimakasih

Unknown mengatakan...

dagi" dong bang sofware dj crx 5 nya hehe

Unknown mengatakan...

Assalamualaikum..

Bisa minta Software CRX5 mas

Kirim ke Email Saya Aswinfauzan01@gmail.com

Terimakasih

mulok smakya mengatakan...

iya nich aq juga tolong di kirim ya yg crx1 dan crx5....

Unknown mengatakan...

Saya juga mau untul CRX1
taufil.surabaya78@gmail.com

YC5NBX mengatakan...

@latif arif
Check Inbox

@ RENTAL MOBIL
Alamat email Anda sepertinya salah ketik ??
Saya udah kirim ke email tapi Bounching..

Unknown mengatakan...

pak Jaka,
apakah skema tetap seperti ini, jika kita menggunakan CP2102 USB TO TTL ? Mohon pencerahannya, Terima kasih.

YC5NBX mengatakan...

@Rusdi Lie
Yaa... prinsipnya terminal TX, RX dan GND tidak boleh terbalik..
Mungkin saja antar Produk / Merk posisi Terminal TX,RX dan GND tidak sama persis.

Unknown mengatakan...

Terima kasih, Pak.Berkat petunjuk dari Bapak, CRX5 saya berhasil di program dari PC.

Moko mengatakan...

Apabila berkenan mohon dapat diemailkam software crx 1 dan crx 5 ke alamat email
mbah.atmo@gmail.com
Terima kasih

adin mengatakan...

Assalamualaikum..

Bisa minta Password CRX1 mas

Kirim ke Email Saya rosidinadin@gmail.com

Terimakasih

Posting Komentar